
Website Resmi
Desa Lompio
Kecamatan Sirenja, Kabupaten Donggala - Sulawesi Tengah
Administrator | 14 Mei 2025 | 14 Kali dibuka
Artikel
Administrator
14 Mei 2025
14 Kali dibuka
GAMBARAN UMUM WILAYAH PEMETAAN
Letak Geografis dan Batas Administrasi
PETA BATAS ADMINISTRASI
Desa Lompio adalah salah satu dari 13 desa di wilayah Kecamatan Sirenja, Kabupaten Donggala, Provinsi Sulawesi Tengah. memiliki luas wilayah sekitar 747 hektar (7,47 km²). Secara administratif, Desa Lompio terdiri dari 4 dusun, yaitu Dusun 1, Dusun 2, Dusun 3, dan Dusun 4. sebagaimana tergambar pada peta administrasi yang berlaku.
Secara geografis, koordinat wilayah Desa Lompio berada dalam rentang sekitar:
- BT 119.8306, LS -0.1917
- BT 119.8472, LS -0.1917
- BT 119.8472, LS -0.2083
- BT 119.8306, LS -0.2083
Kondisi wilayah berdasarkan elevasi atau ketinggian dari permukaan laut (dpl) adalah antara 0–200 meter, dengan topografi berupa dataran rendah. Suhu udara rata-rata berkisar 26–28°C, tekanan udara 1000–1012 mb, kelembaban 71–83%, penyinaran matahari 53–128%, curah hujan 15–304 mm, dan kecepatan angin 3–5 knots.
Sebagai pusat pemerintahan kecamatan, Desa Lompio berjarak sekitar 120 km dari Ibu Kota Kabupaten Donggala dan 90 km dari Ibu Kota Provinsi Sulawesi Tengah (Kota Palu).
Berdasarkan peta dan posisi geografisnya, batas-batas wilayah Desa Lompio adalah:
No | Sebelah | Berbatasan Dengan |
1. | Utara | berbatasan dengan Desa Lende |
2. | Timur | Perbatasan dengan Sibado |
3. | Selatan | berbatasan dengan Desa Tompe |
4. | Barat | berbatasan langsung dengan Teluk Palu (laut) |
HASIL PEMETAAN
Penggunaan Lahan
Penggunaan lahan di Desa Lompio sebagian besar didominasi oleh perkebunan kelapa dan perkebunan campuran. Yang menjadikan penggunaan lahan di Desa Lompio beragam karena adanya Prasarana Pemerintah, Sarana Peribadatan, Sawah, Perkebunan/Ladang, Kuburan, dan Prasarana Umum lainnya. Penggunaan lahan di Desa Lompio dapat dilihat pada tabel berikut:
No. | Jenis Penggunaan Lahan | Luas Lahan (Ha) |
1. | Perkebunan Lainnya | 371.865065 |
2. | Perkebunan Kelapa | 234.996256 |
3. | Hutan Dataran Tinggi Sekunder | 51.219187 |
4. | Sawah | 48.560841 |
5. | Tanah Terbuka | 32.122487 |
6. | Permukiman dan Tempat Kegiatan | 20.434594 |
7. | Semak Belukar | 6.741345 |
8. | Tubuh Air | 6.412016 |
9. | Semak | 1.445823 |
10. | Perairan | 1.359938 |
11. | Rawa | 0.239671 |
Jumlah Total | 775.397223 |
PETA TUTUPAN LAHANPETA CITRA
Ketersediaan Sarana Desa
Ketersediaan fasilitas dan konsentrasi pelayanannya merupakan salah satu faktor yang berpengaruh terhadap sistem pusat pelayanan. Demikian halnya pelaksanaan pembangunan harus didukung oleh ketersediaan fasilitas sebagai sarana pelayanan terhadap masyarakat. Ketersediaan fasilitas memiliki peranan penting dalam rangka mendorong masyarakat kearah pembangunan yang lebih dinamis, terutama pada sektor pendidikan, peningkatan keterampilan, keagamaan, dan lain sebagainya. Penyediaan dan penyebaean fasilitas diharapkan dapat terdistribusi dan memiliki jangkauan pelayanan yang merata terutama pada fasilitas pelayanan yang menyentuh segala aspek kebutuhan masyarakat yang mana antara lain fasilitas pendidikan, Kesehatan, perdagangan, pelayanan umum dan jasa, olahraga, peribadatan, dan lain sebagainya.
No. | Fasilitas Desa | X | Y |
1 | Sekolah Dasar | 119.818991 | -0.192419 |
2 | Kantor Desa | 119.819548 | -0.19337 |
3 | Masjid | 119.819339 | -0.196091 |
4 | Masjid | 119.834845 | -0.200133 |
5 | Masjid | 119.835613 | -0.196545 |
6 | Kantor Balai Penyuluhan | 119.819751 | -0.197743 |
7 | Air Panas | 119.831556 | -0.204507 |
8 | Air Terjun | 119.846397 | -0.197952 |
9 | SDN Baru | 119.833827 | -0.195404 |
10 | Kantor Desa Baru | 119.832351 | -0.198992 |
11 | Pemakaman | 119.8337 | -0.198377 |
12 | Poskesdes | 119.819498 | -0.193594 |
Komentar Facebook
Statistik Desa

Populasi
11

Populasi
19

Populasi
0

Populasi
30
11
LAKI-LAKI
19
PEREMPUAN
0
BELUM MENGISI
30
TOTAL
Aparatur Desa

Kepala Desa
AKRAM, S.Pd.I

Sekretaris Desa
IRWAN NEGKO

Kasi Pemerintahan
USMAN

Kasi Kesra
RIZWAN

Kasi Pelayanan
YUSNITA

Kaur Keuangan
AKBAR, S.Pt

Kaur Tata Usaha
ASWAD

Kaur Perencanaan
AHDIN

Kadus I
IDHAM

Kadus II
EFENDI

Kadus III
WANDI

Kadus IV
ASNUDIN OP

RT II
ASDIN. L

RT IV
SUARMAN

LINMAS DUSUN I
ASPIN. H

LINMAS DUSUN III
UMAR

LINMAS DUSUN IV
ASTANI

LINMAS DUSUN II
ZINUDIN.H

OPERATOR DESA
NURHIDAYA



Desa Lompio
Kecamatan Sirenja, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah
Hubungi Perangkat Desa untuk mendapatkan PIN
Masuk
Peta Desa
Menu Kategori
Arsip Artikel
Agenda

Belum ada agenda terdata
Sinergi Program
Komentar
Media Sosial
Statistik Pengunjung
Hari ini | : | 107 |
Kemarin | : | 66 |
Total | : | 2.528 |
Sistem Operasi | : | Unknown Platform |
IP Address | : | 3.148.222.68 |
Browser | : | Mozilla 5.0 |
Kirim Komentar